Cara Mengajukan Pinjaman Bank Neo Commerce Mudah

Pinjaman Bank Neo Commerce

Pinjaman Bank Neo Commerce Sekarang Neo Bank mengeluarkan fitur untuk melakukan Pinjaman terhadap nasabah yang sudah memiliki akun Neo Bank, fitur ini tentunya sangat bermanfaat bagi nasabah yang memiliki kebutuhan darurat untuk memenuhi kebutuhan.

Di zaman yang serba digital ini banyak sekali aplikasi yang memberikan pinjaman kepada kita hanya dengan menggunakan KTP dan Nomor Hp, dan kebanyakan pinjaman yang beredar adalah pinjaman bodong yang tidak di awasi oleh ojk dan memilki bunga yang sangat mencekik para nasabah.

Hadirnya fitur pinjaman ini bagaikan solusi di tengah kaum melenial yang membutuhkan suntikan dana secara cepat dan anti ribet di karnakan Neo Bank itu sendiri adalah Bank yang berbasis secara digital semua fiturnya sangat ramah di kaum milenial saat ini.

Dari pada anda mencari pinjaman melewati aplikasi yang tidak jelas, admin sarankan anda mengajukan pinjaman pada bankneo sebab banyak sekali tawaran yang menarik bagi anda Nasabah Neo Bank.

Bunga Pinjaman Neo Bank yang di tawarkan hanya 0.2% sesuai aplikasi pada Bank Neo. Penggunan fitur untuk melakukan pinjaman ke bank dengan secara online tentunya memiliki banyak kelebihan. Sebelum lanjut kepembahasan Pinjaman Bank Neo Commerce, apa sih Neo bank itu..?

Bank Neo Commerce (bank neo)

Jadi Neo Bank adalah perushan yang bergerak di bidang perbankang di indonesia. BankNeo sendiri adalah sebuah aplikasi yang bisa anda download pada aplikasi Play store untuk pengguna android dan App Store untuk anda pengguna Apple.

Neo Bank sendiri sudah di awasi oleh OJK dan merupakan Bank Peserta LPS yang menjamin simpanan para nasabah Hingga Rp.2 Miliar dengan maksimal bunga 3,5%. Neo Bank Sendiri Memiliki warna dominan kuning dan memiliki siluet kucing untuk logo di aplikasi neo bank.

Layanan Neo Bank

  1. Pembukan rekening dan deposito Secara online.
  2. Melayani pembayaran dan transfer uang 24 Jam.
  3. Layanan rencana keuangn (mengatur pengeluaran uang di atm neo).
  4. Layanan serupa dengan bank konvensonal di indonesia.
  5. Serta melayani Pinjaman Bank Neo Commerce yang akan kita bahas kali ini.

Kelebihan Neo Bank

  1. Biaya transfer yang murah, Neo Bank Memberikan kenyamanan dalam bentuk transfer geratis ke beda bank contoh 1 bulan anda bisa melakukan transfer secara geratis hingga 25 kali, transfer tanpa batas jika anda mentransfer ke sesama Neo Bank.Pinjaman Bank Neo Commerce
  2. Pembukan rekening yang Flaksibel dan mudah jadi neo bank ini bisa anda miliki hanya dengan mendaftar di aplikasi Neo Bank untuk menjadi nasabah terbilang cukup mudah. dan lagi ketika anda mendaftar dan menggunakan referal teman anda, anda bisa mendapatkan saldo Neo Bank secara geratis.
  3. Memiliki Banyak sekali promo menarik di dalam aplikasi.
  4. Sudah terdaftar OJK.
  5. Pelayanan Online paling di utamakan.

Kekurangan Neo Bank

  1. Memiliki sedikit sekali bank cabang fisik. sampai detik ini neo bank hanya memiliki 16 Cabang dan 1 kantor utama yang ada di ” ALAMAT :gedung gozco it.1 jl raya pasar minggu kav 32 pancoran jakarta”. jadi pelayanan neo bank ini bisa di katakan sangat minim.
  2. Membutuhkan pembelajaran aplikasi. jadi di neo bank tidak ada sapam yang mengajari anda bagaimana cara memakai aplikasi di neo bank. anda harus mengerti betul dengan semua fitur yang di tawarkan oleh neo bank itu sendiri. yang di mana itu membuat kita harus selalu updet di aplikasi ini di karnakan promo neo bank  hanya akan anda dapatkan di aplikasi.

itu dia kekurangan dan kelebihan serta apa itu neo bank, sekarang anda di pastikan sudah mengerti tentang kelebihan aplikasi ini, pembahasan kali ini adalah pembahasan tentang fitur Pinjaman Bank Neo Commerce yang baru saja di luncurkan oleh pihak neo bank ini.

Baca Juga : APN Indosat Tercepat Lancar Untuk Game

Sayarat dan Ketentuan Mengajukan Pinjaman Bank Neo Commerce

untuk melakukan Pinjaman Bank Neo Commerce tentu saja anda harus memenuhi syarat melakukan pinjaman di Bank Neo sepertihalnya bank konvensional lainya. apa saja sih syarat yang harus di penuhi agar bisa melakukan pinjaman di neo bank.

  1. Pastinya kamu sudah mempunyai akun Neo Bank.
  2. Pastikan aplikasi kamu sudah yang terupdate di playstore jika aplikasi lama kemungkinan fitur pinjaman di Bank Neo ini tidak akan tampil.
  3. Anda tidak mempunyai cicilan berjalan dimanapun.
  4. Aktif berinteraksi dengan Neo Bank. disini mukin kamu sudah pernah mengirim atau menerima uang lewat aplikasi Neo Bank kenapa demikian kemungkinan Neo Bank akan memproritaskan nasabah yang sudah sering melakukan transaksi.
  5. Memiliki BPJS Ketenagakerjaan Pribadi.
  6. Tidak memiliki limit pinjaman dana cicilan lebih dari 10 juta pada Aplikasi Akulaku.

jadi di atas adalah syarat yang harus anda penuhi sebelum anda melakukan Pinjaman Bank Neo Commerce yang dimana ketika syarat anda masih di bawah setandar kualifikasi di oleh Neo Bank Kemungkinan Pinjaman yang akan di berikan akan gagal atau tidak bisa di aprove oleh neo bank itu sendiri.

apakah bisa anda melakukan Pinjaman Bank Neo Commerce tanpa BPJS Ketenagakerjaan Pribadi, walaupun di neo bank opsional akan tetapi untuk saat ini neo bank sangat memproritaskan nasabah yang terpilih  untuk pengguna dengan kolektibilitas terbaik dan syarat wajib yang harus anda penuhi adalah memiliki BPJS Ketenagakerjaan.

Baiklah itu adalah syarat yang harus anda penuhi sebelum anda melakukan Pinjaman Bank Neo Commerce tentu saja melakukan pinjaman di bank yang memiliki bunga kecil memiliki syarat yang harus di penuhi dan di patuhi.

Langkah-Langkah Mengajukan Pinjaman Bank Neo Commerce

setelah anda membaca syarat-syarat yang di perlukan oleh neobank dalam fitur peminjaman ini silahkan anda ikuti langkah-langkah berikut untuk melakukan pengajuan Pinjaman Bank Neo Commerce.

  • Silahkan anda buka aplikasi Neo Bank commerce anda sudah harus menggunakan aplkasi update.

Pinjaman Neo Bank

  • silahkan anda tekan profil.
  • pilih menu “Pinjaman Saya”.

Pinjaman Bank DIgital

  • kemudian silahkan anda klik bagian saya membaca dan menyetujui syarat Klik “ajukan sekaranng”.

Pinjaman Neo Bank

  • Otomatis Neo Bank akan memverifikasi ktp yang sudah anda daftarkan sebagai akun tabungan pilih saja “Selanjutnya”.

Verifikasi Ktp Bank Neo Pinjaman

  • isi sesuai dengan informasi di Kartu Keluarga Anda lalu pilih “selanjutnya”.

isi data pinjaman Neo Bank

  • Lalu silahkan anda bersiap di tempat yang terang agar muka anda terlihat jelas oleh kamera silahkan anda klik “mulai verifikasi”.

pinjaman di neo bankpinjaman online neo bank

  • Lakukan sesuai instruksi yang di berikan di layar smarthphone anda, jika anda melakukan sesuai instruksi maka akan otomatis berpindah di jendela selanjutnya.

kredit neo bank

  • Jadi disini saya sudah bertanya pada pihak Neo Bank yang dimana tahapan ke 4 ini adalah anda harus memiliki BPJS ketenagakerjan padahal disini keterangan opsional jadi silahkan anda “otoritaskan” BPJS ketenagakerjan email dan kata sandi yang sudah di siapkan.
  • Lalu jika sudah silahkan anda menunggu pinjaman sekitar 30 menit.

pinjaman bank neo commerce

Langkah-Langkah Mengajukan Pinjaman Bank Neo Commerce Tanpa BPJS

Dalam Beberapa Kasus di atas banyak yang mengalami kegagalan saat mengajukan pinjaman Neo Bank, yang terkendala oleh tidak adanya BPJS untuk saat ini pihak neo bank sudah melakukan Update, anda sudah bisa mengajukan Neo Bank Tanpa BPJS.

Karena sekarang sudah sifatnya optional atau bisa anda lampirkan atau sudah tidak membutuhkan uplode data BPJS Ketenagakerjan sebagai Syarat pinjaman pada Bank Neo. Silahkan anda ikuti langkah-langkah berikut ini supaya anda bisa mendapatkan Pinjaman pada Bank Neo Commerce tanpa BPJS.

  1. Silahkan anda update Aplikasi Neo Bank Anda.
  2. Jika sudah anda update maka silahkan anda klik pada bagian menu Neo Pinjam.
  3. Nantinya anda akan di berikan Form Pengisian data diri anda sesuai dengan ktp anda.
  4. Silahkan anda masukan detail uang bulanan anda.
  5. Jika sudah silahkan anda klik ajukan, silahkan anda menunggu pihak bank melakukan peninjauan.
  6. Setelah Pinjaman anda di setujui nantinya ada notifikasi pada aplikasi neo bank anda.Pinjaman Bank Neo Tanpa Bpjs Ketenagakerjan Sukses
  7. Selesai.

Anda sudah bisa mengajukan pinjaman pada aplikasi bank neo anda, setiap akun akan di berikan limit paling besar adalah Rp.5.000.000. Nantinya ketika anda mengklik neo bank pada bagian neo pinjam tampilan akan seperti gambar di bawah ini.Pinjaman Bank Neo Tanpa Bpjs

Setelah tampilan berubah anda sudah bisa melakukan pinjaman pada neo bank, untuk jumlah pinjaman sendiri berfariasi ada beberapa akun mendapatkan limit pinjaman dari mulai 1jt hingga 5jt pada bank neo, kita para nasabah tidak di berikan menu untuk mengatur jumlah pinjaman mungkin ini kekurangan dari aplikasi bank neo kususnya pada menu pinjaman neo bank.

Baca Juga : Bayar Pinjaman Bank Neo Bunga Dan Pokok  Segini Jumlahnya

Saran

Jika anda belum memiliki BPJS KETENAGAKERJAN alangkah baiknya anda mendaftar dahulu unutuk BPJS ketenagakerjan secara online.

Saya sendiri sudah menghubungi CS Bank Neo akan tetapi syarat yang wajib untuk saat ini adalah memiliki BPJS ketenagakerjaan jika tidak ada BPJS ketenagakerjan maka bankneo pinjam ditolak. Bukti syarat wajib untuk melakukan pinjaman bank neo commerce via cheat curaht di aplikasi neo.

pinjaman neo bank ditolak

UPDATE Terbaru Pengajuan Pinjaman Bank Neo Commerce Tanpa BPJS…!!!

Terkait Pinjaman Neo Bank Sekarang anda sudah bisa mengajukanya tanpa BPJS, silahkan anda update terbaru aplikasi bank Neo anda ke versi terbaru. dan ikuti langkah-langkah mengajukan pinjaman neo bank tanpa BPJS Ketenaga kerjan yang bisa anda ikuti di atas.

Jika anda masih terkendala dengan pengajuan pinjaman bank neo anda bisa langsung hubungi costemer services bank neo pada bagain profil anda nantinya anda akan di tuntun supaya bisa melakukan pinjaman pada aplikasi neo bank ini.

Klik Profil -> Curhat Ke Neo->Chat

Penutup

Demikian pembahasan tentang Mengajukan Pinjaman Bank Neo Commerce, saya mengucapkan terimakasih untuk para pembaca, silahkan beri keritik dan saran yang membangun lewat cs ataupun melewati kolom komentar, jika konten saya menarik silahkan anda shere ke media sosial anda  supaya saya semangat dalam menulis berbagai artikel.

 

2 comments

Leave a comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *